Mengenang Tiga Lagu Harapan Anak-Anak Korban Perang Rindukan Perdamaian

Mengenang Tiga Lagu Harapan Anak-Anak Korban Perang Rindukan PerdamaianKetiga lagu ini konon terinspirasi oleh perang saudara yang berkecamuk di Lebanon sekitar tahun 1975 hingga 1990. Perang saudara selama 15 tahun ini telah banyak merenggut warga sipil. Tercatat ada kurang lebih nyawa 230 warga sipil, sekitar seperempat populasi manusia yang berada di negara tersebut mengalami luka-luka dan sekitar 350 ribu warga sipil mengungsi

JOEHOOGI.COM - Ada tiga lagu yang sampai sekarang masih tetap saya kenang ketika setiap kali terjadinya adu amuk peperangan antar bangsa dan negara yang selalu dijadikan solusi akhir untuk menyelesaikan masalah. Jika dilihat dari usia album perdana dari ketiga lagu ini tampaknya memang sudah sangat lama beredar pada sekitar tahun 1980-an dan 1990-an. 

Baca selengkapnya >>

Mogi Darusman, sang Aktivis dalam Juang Musikus Mbeling

Mogi Darusman, Sang Aktivis Dalam Juang Musikus MbelingMogiD berlagak seperti sang aktivis oposisi berani melakukan kritik terbuka lewat pesan lagu-lagunya ketika kekuasaan rezim Suharto sedang galak-galaknya memberangus segala hal yang berbau demokrasi dan hak asasi

JOEHOOGI.COM - Bagi penggemar musikus mbeling di tanah air yang kredo musiknya selalu tidak terlepas dari kritik sosial, nama Mogi Darusman (Alm.) yang acap dipanggil MogiD tentunya tidak akan asing di telinga para penggemarnya.

Baca selengkapnya >>

Wanda Chaplin Musikus Mbeling Telah Berpulang

Wanda Chaplin Musikus Mbeling Telah BerpulangSejak tahun 1990-an Erwanda Lukas lebih dikenal dengan nama Wanda Chaplin mengakhiri karier musikus mbelingnya dan mengganti namanya menjadi Papa T Bob sang musisi sekaligus pencipta lagu anak-anak

JOEHOOGI.COM - Setelah tiga tahun lamanya sejak 2017 Wanda Chaplin alias Papa T Bob yang nama aslinya Erwanda Lukas keluar masuk rumah sakit akibat perjuangannya melawan penyakit diabetes melitus yang dideritanya, kini pada saatnya harus menyerah dan berpulang untuk selamanya dalam perjalanan menuju rumah sakit pada Jum'at 10 Juli 2020. Inna lillahi wa Inna ilaihi raji'un.

Baca selengkapnya >>

Remy Sylado Budayawan Mbeling dari Sastra sampai Lagu

Remy Sylado Budayawan Mbeling Dari Sastra Sampai LaguInilah sepenggal puisi mbeling dari Remy Sylado, 'Agaknya orang Indonesia paling gampang sekali melibatkan Tuhan untuk hal-hal yang mestinya bisa diselesaikan oleh Pak RT'

JOEHOOGI.COM - Remy Sylado lahir dengan marga Tambayong di Malino, Ujung Pandang ibukota Sulawesi Selatan (sekarang diubah menjadi Makasar) pada tanggal 12 Juli 1945 bernama Yapi Panda Abdiel Tambayong, yang kemudian cukup disingkat dengan sebutan Yapi Tambayong.
Baca selengkapnya >>

Yuliono Singsoot Musisi Mbeling dari Kaki Lima, Kampus sampai Cafe

Yuliono Singsoot Musisi Mbeling Dari Kaki Lima, Kampus Sampai CafeKeunikan dari lelaki kelahiran di Wonosobo pada 15 Juni 1987 dan masih bujangan ini telah memadukan kepiawaian bermain siulnya dalam lagu-lagu yang dibawakan. Tidak heran jika khayalak menjulukinya sebagai Yuliono Singsoot yang nama aslinya cukup dengan nama Yuliono

JOEHOOGI.COM - Selintas ketika mengikuti lagu-lagu humorik yang dibawakan oleh Yuliono Singsoot, maka yang terlintas di ingatan saya tiada lain saya menjadi teringat kepada para seniman seniornya yang ketika awal merintis juga dimulai dari lagu-lagu pop akustik bernuansa humorik seperti Iwan Fals dan Tom Slepe (alm).

Baca selengkapnya >>