
Jika segala cara memasuki Safe Mode sudah tidak dapat diupayakan lagi, maka upaya cara terakhir tiada lain dan tiada bukan harus melalui Command Prompt.
Ketiklah bcdedit /set {default} safeboot minimal. Setelah itu enter. Kemudian restart PC. Setelah restart maka Windows otomatis memasuki desktop versi Safe Mode.
Jika kemudian sudah dirasakan Windows dalam kondisi baik, maka jangan lupa untuk mengembalikan ke kondisi normal dengan cara menonaktifkan Safe Mode lewat perintah di Command Prompt. Ketiklah bcdedit /deletevalue {default} safeboot. Kemudian restart PC. (Joe Hoo Gi)
JOE HOO GI

Sampaikan kritik Anda kepada artikel kami di atas: Memasuki Safe Mode Melalui Perintah CMD melalui kolom komentar yang sudah kami sediakan.